LA 2 Modul 3 Praktikum Up&Uc





1. Hardware [Kembali]

 A. Alat
  • Power Supply

B. Bahan
Komponen Output
  • Motor DC
Komponen lainnya
  • Mikrokontroler
  • Driver DC
  • Push Button



2. Rangkaian Simulasi [Kembali]

  • Rangkaian Sebelum disimulasikan :

  • Rangkaian Setelah disimulasikan :



3. Listing Program dan Flowchart [Kembali]

  • Listing Program
Master

//MASTER

#include <Wire.h> 
#define MASTER_ADDR 9

int analogPin = 0; int val = 0;

void setup() { Wire.begin();
}

void loop() { delay(50);
val = map(analogRead(analogPin), 0, 1023, 255, 1);

Wire.beginTransmission(MASTER_ADDR); Wire.write(val);
Wire.endTransmission();

}


Slave

//SLAVE
#include <Wire.h> 
#define SLAVE_ADDR 9

int LED = 13; int rd;
int br;

void setup() { pinMode(LED, OUTPUT);
Wire.begin(SLAVE_ADDR); Wire.onReceive(receiveEvent);

Serial.begin(9600); Serial.println("I2C Slave demo");

}

void receiveEvent(){ rd = Wire.read(); Serial.println(rd);
}
void loop() { delay(50);

br = map(rd, 1, 255, 100, 2000);

digitalWrite(LED, HIGH); delay(br); digitalWrite(LED, LOW); delay(br);
}

  • Flowchart
Master 
Slave



4. Kondisi [Kembali]

  • Percobaan 3
Ganti LED dengan motor DC kemudian buatlah motor DC bergerak berlawanan arah jarum jam dengan kecepatan sebanding dengan nilai potensiometer

5. Video Simulasi dan Prinsip Kerja [Kembali]

  • Video rangkaian 

  • Prinsip Kerja

Pada rangkaian menggunakan 2 arduino yang masing-masing digunakan sebagai MASTER dan SLAVE yang akan digunakan untuk komunikasi I2C, sebuah potensiometer dan sebuah motor DC. pin A4 pada Master dihubungkan pada pin A4 pada Slave dan pin A5 pada master dihubungkan pada pin A5 pada Slave. potensiometer terhubung ke pin A0 dan sumber 5V pada Master. motor dihubungkan pada pin PWM 11 pada slave. kondisi yang diinginkan yaitu motor DC berputar berlawanan jarum jam dan buat kecepatan sebanding dengan nilai potensiometer untuk mendapatkan kondisi tersebut maka dibutuhkan program seperti yang telah dilampirkan.


6. Analisa [Kembali]

Percobaan 3

1. Jelaskan pengaruh nilai potensiometer terhadap output rangkaian

Jawab :

Pengaruh nilai potensiometer terhadap output rangkaian adalah semakin besar nilai hambatan maka arus yang mengalir akan semakin kecil yang berpengaruh pada output dari rangkaian sehingga motor akan lambat berputar, dan sebaliknya jika semakin kecil nilai hambatan pada potensiometer maka arus yang mengalir ke output besar, yang mengakibatkan motor akan cepat berputar.

2. Jelaskan bagian mana dari rangkaian dan program yg diganti jika output di ubah menjadi motor DC

Jawab :

Pada rangkaian jika output rangkaian diubah menjadi motor DC maka dari rangkaian yang perlu diganti pada bagian potensiometer diganti dengan button, dan ditembahkan resistor dengan hambatan 1k pada button. Dan untuk output LED diganti menjadi motor DC. Dan untuk listing program arduino tidak ada yang perlu diganti, karena untuk outputnya yaitu LED ketika diganti dengan motor DC tidak masalah karena prinsip kerjanya sama yaitu menyala atau bergerak ketika diberi logika HIGH dan akan mati atau tidak menyala ketika diberi logika LOW.

3. Bagaimana mengontrol kecepatan dan arah Motor DC pada percobaan ini

Jawab :

Cara mengontrol kecepatan motor DC tergantung pada potensiometer dan pada arah motor DC nya yaitu tergantung pada listing program yang dimasukkan pada Arduino. 


7. Link Download [Kembali]

Download File Rangkaian
Download Video  Rangkaian
Download Library
Download Datasheet Arduino
Download Datasheet Potensiometer
Download Datasheet LED











Tidak ada komentar:

Posting Komentar